Visi
Dengan mempertimbangkan potensi, kondisi, permasalahan, tantangan dan peluang yang ada di Kota Depok serta mempertimbangkan budaya yang hidup dalam masyarakat, maka visi Pemerintah Kota Depok tahun 2011–2016 yang hendak dicapai dalam tahapan kedua Pembangunan Jangka Panjang Daerah Kota Depok adalah :
Terwujudnya Kota Depok yang Maju dan Sejahtera
Maju didefinisikan sebagai :- Kota yang maju dalam pelayanan publik, serta warganya berbudaya dan berakhlak mulia.
- Kota yang aman dan nyaman, serta warganya hidup makmur dan bahagia.
Sebagai penjabaran visi Pemerintah Kota Depok diatas disusunlah misi pembangunan Kota Depok 2011 – 2016 dalam rangka mewujudkan visi Terwujudnya Kota Depok yang Maju dan Sejahtera, dengan rincian sebagai berikut :
- Mewujudkan pelayanan publik yang profesional, berbasis teknologi informasi;
- Mewujudkan kemandirian ekonomi masyarakat berbasis potensi lokal;
- Mewujudkan Infrastruktur dan lingkungan yang nyaman;
- Mewujudkan SDM unggul, kreatif dan religi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar